Untuk Kamu Calon Digital Illustrator, Ini 4 Skill yang Harus Dikuasai
Seorang digital illustrator itu sudah pasti keren abis, loh. Berbeda dengan pekerjaan lainnya, seorang illustrator punya taste seni sendiri. Lalu, bagaimana cara menjadi seorang digital illustrator? Perlu diingat, untuk menjadi seorang digital illustrator, sobat Bizlab memerlukan beberapa skill yang wajib dipunyai. Menjadi seorang illustrator berbeda dengan designer. Seorang designer pun belum tentu punya kemampuan yang […]