Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)

Hasil pencarian untuk: 'bendahara'

Bisa lebih dari satu, contoh: ambyar,terjemah,integritas,sinonim,efektif,analisis

Kata dasar

Memuat

Pranala (link): https://bizlab.co.id/bendahara

ben·da·ha·ra n 1 penanggung jawab (pemegang) atau pengurus keuangan (yayasan, perkumpulan, dan sebagainya); bendahari; 2 kl pemegang harta benda (kekayaan) negara atau raja; 3 kl perdana menteri; wazir; 4 menteri (dalam permainan catur);

per·ben·da·ha·ra·an n 1 tempat menyimpan harta benda (keuangan dan sebagainya); 2 kekayaan: ilmu adalah - yang tidak habis-habisnya; 3 kumpulan barang berharga: museum yang serba lengkap -nya;- kata banyaknya kata yang dimiliki; kosakata; - negara kas negara

★ Pencarian populer hari ini

★ Mana penulisan kata yang benar?